Kamis, 08 Juli 2010

Cara screenshot di photoshop menggunakan printscreen

Fasilitas print screen dimiliki setiap komputer sehingga anda dapat dengan mudah memperoleh gambar dengan cara menangkap gambar yang tampilm didalam layar monitor .

untuk menangkap gambar dilayar dengan fasilitas print screen adalah sebagai berikut :

1. Aktifkan sebuah gambar apa saja di komputer anda
2.selanjutnya tekan tombol PRINTSCREEN pada special key yang berada diatas tombol anak panah pada keyboard
3.selanjutnya aktifkan aplikasi PS CS terserah atau versi 7 .0  lalu menubar file ,new hingga kotak dialog NEW seperti berikut lalu klik OK


4. setelah itu klik menubar Edit,paste atau tekan tombol CTRL+V

Dengan menggunakan metode saya ini maka seluruh gambar yang tampil dilayar monitor akan ditampilkan pada hasil paste

Cara ini bisa digunakan tidak hanya untuk PS(photoshop)saja,

0 komentar:

Posting Komentar

comment this entri

 
Powered by Blogger